PROSES MORFOFONEMIK BAHASA DIALEK DESA CIKALONG KABUPATEN TASIKMALAYA

  • Agung Permana
  • Rany Febriani

Abstract

Penelitian ini memiliki latar belakang yang begitu luas, salah satunya yaitu, kurangnya pengetahuan tentang kebahasaan dimasarakat Desa Cikalong Kabupaten Tasikmalaya. Oleh karena
itu, peneliti memiliki tujuan untuk menganalisis kata-kata yang ada di Desa Cikalong Kabupaten Tasikmalaya. (1) memperlihatkan kata-kata bahasa dialek yang ada di Desa Cikalong Kabupaten Tasikmalaya (2) menganalisis kata-kata yang ada di Desa Cikalong Kabupaten Tasikmalaya (3) mendeskripsikan proses morfofonemik bahasa dialek Desa Cikalong Kabupaten Tasikmalaya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan cara mendeskripsikan semua kata-kata yang ditemukan dan dalam tekhnik mengumpukan data melalui observasi, wawancara, serta dokumentasi. Adapun lokasi yang dijadikan tempat penelitian yaitu dalam ruang lingkup Desa Cikalong yang berjumlah 9 dusun yaitu dusun Cilutung, Dusun Borosole, Dusun Desa Kolot, Dusun Cikalong, Dusun Pangapekan, Dusun Cisodong, Dusun Cipondoh, Dusun Sindanghurip, Dusun Cikaret. Berdasarkan hasil penelitian, ada 84 kecap yang ditemukan di Desa Cikalong Kabupaten Tasikmalaya. Hal ini dikelompokan dalam proses morfofonemik yaitu 9 kata dalam perubahan fonem, 75 dalam pengurangan fonem,
sehingga dianalisis dalam bentuk gejala morfofonemik yaitu dalam bentuk metatesis dan sinkope. Berdasarkan hasil penelitian, istilah kata-kata bahasa dialék yang ditemukan di Desa Cikalong Kabupaten Tasikmalaya tersebut sudah memenuhi kriteria. Penelitian memiliki manfaat untuk kebahasaan hususna bahasa dialek di Desa Cikalong Kabupaten Tasikmalaya.

Keywords: Proses Morfofonemik, Basa Dialek Desa Cikalong Kabupaten Tasikmalaya

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ana, Iyos Rosmana.2003. Morfologo Basa Sunda. Bandung: JPBD FPBS UPI.

Azizah, Ai Nur. 2015. Babandingan Basa Dialék Cirebon Basa Dialék Kuningan. (Skripsi). Sarjana, Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Kuningan.

Chaer, Abdul. 2012. Linguistik Umum. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Danadibrata R A. 2015. Kamus Basa Sunda. Bandung: PT Kiblat Buku Utama.

Djajasudarma & Abdulah, Idat, 1987. Gramatika Sunda. Bandung: Paramaartha.

Sudrayat, Yayat. 2004. Émuning Basa. Bandung : PT. Walatra.

Sudaryat, Yayat, dkk. 2011. Tata Basa Sunda Kiwari. Bandung: Yrama Widya.

Sudaryat, Yayat. 2010. Ulikan Fonologi Basa Sunda. Bandung: JPBD FPBS UPI.

Sugiyono. 2015.Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta

Sukmadinata, Nana Syaodih. 2010.Metode penelitian Pendidikan. Bandung: Remaja Rosda Karya

Suyatna, Amir. 2002. Pengantar Metodologi Penilitian Pendidikan, dan Pangajaran Bahasa, Bandung: PBSD UPI.

Published
2017-04-25
Section
Articles
Abstract viewed = 229 times
PDF downloaded = 111 times