Persepsi Orang Tua Terhadap Penggunaan Gadget Pada Anak Usia Dini Di Pedukuhan Glondong Kabupaten Bantul

  • Nurul Novitasari Universitas PGRI Yogyakarta
  • Khikmah Novitasari Universitas PGRI Yogyakarta

Abstract

Permasalahan utama pada penelitian ini yaitu banyaknya anak usia dini yang sudah menggunakan gadget dan timbulnya dampak positif serta negatf akibat dari penggunaan gadget. Sehingga mengakibatkan sebuah persepsi orang tua akan penggunaan gadget pada anak usia dini. Penelitian dilakukan di Pedukuhan Gondong, Kelurahan Tirtonilmolo, Kecamatan Kasihan, Kabupaten Bantul pada tahun pelajaran 2022/2023. Penelitian yang dilakukan ini adalah penelitian kualitatif dengan metode fenomenologi. Teknik pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini adalah teknik wawancara Kemudian eknis analisis data yang digunakan adalah model interaktif Miles and Huberman. Untuk uji keabsahan data yang digunakan dalam penelitian adalah triangulasi sumber. anak usia dini di wilayah tersebut sudah mengenal dan memahami penggunaan gadget, dan adanya dampak positif dan dampak negatif yang timbul akibat penggunaan gadget. Berbagai dampak positif dan dampak negatif yang ditimbulkan oleh gadget yang mendasari adanya presepsi orang tua. Selain hal tersebut persepsi orang tua yang mencuat berbeda-beda sesuai dengan pengetahuann dan pengalaman masinh-masing. 

Keywords: Gadget, Early Childhood, Parents

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Khikmah Novitasari, Universitas PGRI Yogyakarta

an early childhood education lecturer at University of PGRI  Yogyakarta

References

Hesti Wulandari, E. P. (2021). Pencapaian Perkembangan Anak Usia Dini di TK selama Pembelajaran Daring saat Pandemi Covid-19. obsesi.or.id, 5(Issue 1 (2021)), Pages 452-462. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.626

Haya Hussain Aldimasi, Ala Mohammad Miqdady, Deena Elsori, A. N. (2018). Impact of Gagdets on Children’s Development. International Journal on Life Science and Bioengineering 5.https://iamr,ac.in/storage/pdf/journals/2019/Impact-of-Gadgets-on-Childrens-Development.pdf

Antonius Selamat Maruli Tua Simamora, Irawan Suntoro, Y. N. (2016). Persepsi Orang Tua Terhadap Penggunaan Gadget Pada Anak Usia Pendidikan Dasar. Jurnal.fkip.unila.ac.id, http://jurnal.fkip.unila.ac.id/index.php/JKD/article/view/11569

Ariston, Y., & Frahasini, F. (2018). Dampak Penggunaan Gadget Bagi Perkembangan Sosial Anak Sekolah Dasar. Journal Of Educational Review and Research, 1(2), 86. https;//doi.org/10.26737/jerr.vli2.1675

Batubara.J (2017). Paradigma Penelitan Kualitatif dan Filsafat Ilmu Pengetahuan dalam Konseling. Jurnal Fokus Konseling, 2(2), 95. https;//doi.org/10.2668/jfk.387.2099

I Made Budiasa. (2016). PARADIGMA DAN TEORI DALAM ETNOGRAFI BARU DAN ETNOGRAFI KRITIS. https://doi.org/978-602-74659-1-6

Iskandar, Metodologi Penelitian Kualitatif (Jakarta: Gaung Persada, 2009) cet.1 h. 11

Karisma, Winda Tri. (2020). Peran Orang Tua Dalam Menstimulasi Pengelolaan Emosi Anak Usia Dini. https://journal.upgris.ac.id/index.php/paudia/article/view/6144

Maulita Indriyani, Ari Sofia, G. F. A. (2018). Persepsi Orang Tua terhadap Penggunaan Gadget pada Anak Usia Dini. jurnal .fkip.unila.co.id, 1. http://jurnal.fkip.unila.ac.id/index.php/ijeci/article/view/16887

Mayenti, N. F., & Sunita, I. (2018). Dampak Penggunaan Gadget Terhadap Perkembangan Anak Usia Dini Di PAUD dan TK Taruna Islam Pekanbaru. ejurnal.umri.ac.id, 9. https://doi.org/https://doi.org/10.37859/jp.v9i1.1092

Mutia Ulfa, N. N. (2020). Peran Keluarga dalam Konsep Psikologi Perkembangan Anak Usia Dini. aulad.org, 3. https://doi.org/10.31004/aulad.v3i1.45

nda Lestari, Agus Wahyudi Riana, B. M. T. (2015). Pengaruh Gadget pada Interaksi Sosial Dalam Keluarga. journal.unpad.ac.id, 2. https://doi.org/https://doi.org/10.24198/jppm.v2i2.13280

Novianti, R., & Garzia, M. (2020). Penggunaan Gadget pada Anak; Tantangan Baru Orang Tua Milenial. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2), 1000. https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i2.490

Nur Sri Rahayu, Elan Elan, S. M. (2021). Analisis Penggunaan Gadget Pada Anak Usia Dini. ejournal.upi.edu, 5. https://doi.org/https://doi.org/10.17509/jpa.v5i2.40743

Rosinta Wulandari, D. A. (2015). Komunikasi Antarpribadi Orang Tua dan Anak Dalam Penggunaan Gadget. karyailmiah.unsiba.ac.id, 1. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.2161

Sapardi, V. S. (2018). Hubungan Penggunaan Gadget dengan Perkembangan Anak Usia Prasekolah Di PAUD/ TK Islam Budi Mulia. jurnal.umsb.ac.id, 12. https://doi.org/https://doi.org/10.33559/mi.v12i80.634

Setyowati, A. Y. S. (2021). Kontribusi Pola Asuh Orang Tua Dalam Penggunaan Gadget Terhadap Perkembangan Sosial Emosional Anak Di TK Aisyiah Buatanul Athfal 2 Jombang. unesa.ac.id, 10.

Siti, N., & Siregar, S. (2013). Jurnal Ilmu Pemerintahan dan Sosial Politik UMA Persepsi Orang Tua terhadap Pentingnya Pendidikan bagi Anak. Jurnal Ilmu Pemerintahan dan Sosial Politik, 1(1), 11–27. http://ojs.uma.ac.id/index.php/jppuma

Statistik Telekomunikasi Indonesia. (2021).

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suzana, S., Munajim, A., Casta, C., Pratama, G., Fikriyah, Sulaeman, E., Sukarnoto, T., Muhammadun, Ridwan, M., & Karim, A. (2020). Gadget And The Internet Early Childhood Distance Learning. archives.palarch.nl, 17. https://archives.palarch.nl/index.php/jae/article/view/3518

vitrianingsih vitrianingsih, sitti khadijah, inayati ceria. (2018). Hubungan Peran Orang Tua dan Durasi Penggunaan Gadget dengan Perkembangan Anak Pra Sekolah Di TK Gugus IX Kecamatan Depok Sleman Yogyakarta. formilkesmas.respati.ac.id, 3. https://doi.org/https://doi.org/10.35842/formil.v3i2.178

Widiyono, Aan. (2021). Implementasi Parenting Berkala Untuk Menumbuhkan Kelekatan Anak di KB Permata Kita Kudus. https://journal.upgris.ac.id/index.php/paudia/article/view/9499/pdf

Ditulis di belakang SIMPULAN DAN SARAN, dengan mengikuti gaya selingkung E-Journal, seperti tercantum dalam Guideline jurnal ini (yang meratifikasi APA Edisi IV).

http://www.udel.edu/chem/white/finalrpt.html.

Published
2023-12-25
Abstract viewed = 249 times
PDF downloaded = 176 times