Pengaruh Permainan Maze Terhadap Kemampuan Bercerita di TK Negeri 1 Padang Baru

  • Zahratul Qalbi Universitas Bengkulu
  • Serli Marlina Universitas Negeri Padang
  • Rafhi Febryan Putera Universitas Negeri Padang
  • Isa Hidayati Universitas Negeri Medan
  • Melia Eka Daryati Universitas Bengkulu

Abstract

Permasalahan yang melatarbelakangi penelitian di TK N 01 Padang Baru bahwa kemampuan bercerita anak belum berkembang dengan baik. Penyebabnya adalah kurangnya kreatifitas guru dalam menciptakan suatu alat permainan edukatif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan Maze terhadap Kemampuan Bercerita Anak di TK N 01 Padang. Penelitian ini menggunakan pendekatan Kuantitatif yang berbentuk Quasy Eksperiment. Populasi penelitian adalah anak TK N 01 Padang Baru yang berjumlah 47 orang. Teknik pengambilan sampel yaitu Purposive Sampling, yaitu kelas B3 dan kelas B4 masing-masingnya berjumlah 10 orang anak. Hasil penelitian terlihat bahwa anak pada kelas eksperimen yang  menggunakan Permainan Maze memiliki nilai rata-rata lebih tinggi jika dibandingkan dengan anak pada kelas kontrol yang pembelajarannya menggunakan buku dongeng. Berdasarkan perhitungan t-test diperoleh (3,96) lebih besar dari   (2,10) menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara kedua kelas tersebut.

 

Keywords: Permainan Maze, Kemampuan Bercerita

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abu, A., & Soleh, M. (2005). Psikologi Perkembangan. Rineka Cipta.

Bachri, B. (2005). Pengembangan Kegiatan Bercerita di TK N Teknik dan Prosedurnya. Departemen Pendidikan Nasional.

Diana, M. (2010). Psikologi Bermain Anak Usia Dini. In بیماریهای داخلی.

Fa’aiza. (2014). Peningkatan Kemampuan Berhitung Anak Melalui Maze di TK N Negeri Pembina Kota Pariaman. Universitas Negeri Padang.

Khomariyah, R. L. (2012). Penerapan permainan maze berintangan untuk meningkatkan kemampuan fisik motorik anak kelompok A di TK ABA 6 Kota Malang. UPT Perpustakaan Universitas Negeri Malang. http://library.um.ac.id/ptk/index.php?mod=detail&id=53697

Marcelina, S., Melindawati, S., & Putera, R. F. (2018). PENINGKATAN PROSES PEMBELAJARAN IPS MENGGUNAKAN MODEL KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT) DI KELAS IV SD NEGERI 05 ALANG RAMBAH KABUPATEN PESISIR SELATAN. JURNAL INOVASI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN SEKOLAH DASAR. https://doi.org/10.24036/jippsd.v2i2.102702

Moeslichatoen. (2004). Metode Pengajaran di TK N. Rineka Cipta.

Nurlaili, N. (2018). SUMBER BELAJAR DAN ALAT PERMAINAN UNTUK PENDIDIKAN ANAK USIA DINI. Al Fitrah: Journal Of Early Childhood Islamic Education. https://doi.org/10.29300/alfitrah.v2i1.1518

Papalia, D. E. (2015). Human Development (Psikologi Perkembangan). In Cetakan ke-1.

Qalbi, Z., & Putera, R. F. (2020). The effect of learning media and linguistic intelligence on storytelling ability. International Journal of Scientific and Technology Research.

Santrock, J. W. (2011). Educational Psychology 5th Edition. Educational Psychology. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Suryana, D. (2013). Pendidikan Anak Usia Dini (Teori dan Praktik Pembelajaran). Unp Press Penerbit UNP Press Padang.

Suyanto, S. (2015). Pendidikan Karakter untuk Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Anak. https://doi.org/10.21831/jpa.v1i1.2898

Ulfah, M. (2014). PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN AKTIF, INOVATIF, KREATIF, EFEKTIF DAN MENYENANGKAN (PAIKEM) DI SEKOLAH TK N FULLDAY. In PAWIYATAN.

Published
2020-06-29
Abstract viewed = 845 times
pdf downloaded = 750 times